Sabtu, 20 Oktober 2007

FRAUD IT

MICROSOFT OFFICE DIJUAL 60 DOLAR


Microsoft merilis versi aplikasi Microsoft Office Ultimate suite berbasis web, yang dijual hanya 60USD-harga normalnya 679USD khusus bagi mahasiswa di Amerika Serikat. Dengan begitu, semua mahasiswa yang memiliki alamat e-mail valid dari kampusnya akan diberi akses untuk mengunduh aplikasi kantoran versi terbaru itu, Microsoft word, Excel, Power Point, Outlook, Access, Publisher, OneNote, Groove dan Infopath-via web. Tetapi masih dibatasi dalam proses system aplikasi tersebut hanya dapat dimiliki oleh kalangan tertentu saja.

Sedang untuk mahasiswa diluar AS, tarifnya menjadi 18 Euro, 12,95 Poundsterling, atau 22 dolar kanada. Program ini juga bisa dinikmati oleh mereka yang berada di Spanyol, Italia, dan Perancis, Hal itu yang membedakan masalah harga yang menjadi para pemakai tidak dapat memakai secara bebas karena masih terbatasnya aplikasi Microsoft office yang dipasarkan secara menyeluruh.


ULASAN NYA

Dalam hal ini menginnginkan untuk kalangan mahasiswa dapat terjangkau untuk membelinya dengan meng e-mail dan mengakses, Tetapi keberadaan ini lain, untuk di negara lain karena masih terbatas nya produksi Microsoft untuk itu perlu dikembangkan dalam proses system aplikasi sehingga semua kalangan dapat memakai dengan tidak perlu menunggu-nunggu. Karena dengan Microsoft Office Ultimate suite bebasis web diharapkan dapat membantu dalam menjalankan aktivitas pendidikan, perkantoran, Dan kalangan dunia bisnis.

Memang sangat diperlukan sekali system tersebut sehingga ingin memilikinya harus mengeluarkan biaya yang cukup besar, Untuk kepentingan bersama, dari pihak Microsoft harus mengambil tindakan ya dengan memperbanyak system aplikasi ini dan dijual pun tidak terlalu mahal atau ya penjualan dilakukan secara bebas bersifat free dengan download dari internet sudah bisa mendapatkan system tersebut, Tetapi itu harus dilakukan dengan pegawasan yang baik supaya tidak disalah gunakan oleh pihak-pihak lain yang tidak bertanggung jawab.

PAPARAN TENTANG PENTINGNYA MENINGKATKAN PENGAKUAN TERHADAP HASIL DIDIK (AKADEMIK) IT

Dalam Dunia IT memang salah satu ilmu yang mengutamakan keahlian-keahlian seseorang dan mempunyai hasil pemikiran yang baik dalam merencanakan sebuah system dan merancang operating system. Dalam meningkatkan pengakuan terhadap hasil didik IT perlu dikembangkan dan diterapkan pemahaman keilmuan dasar dan dibutuhkannya seseorang yang kreatif dalam cara hal berfikir dalam dunia IT. Dan misalnya dalam mengembangkan ide-ide atau bereksperimen dalam perkembangan teknologi dll, Seseorang lebih mengutamakan ide.

Terhadap hasil didik bidang IT, Proses yang harus kita terapkan prilaku dan keilmuan. Dalam prilaku kita harus terapkan dalam hubungan antar individu antar sesama manusia dan antar client dalam dunia kerja, Keilmuan hasil pemikiran kita tentang proses mengevaluasi bidang IT, Ide-ide yang harus kita terapkan, Metode-metode dalam menganalisa sebuah project.

Jadi, Pentingnya Meningkatkan Pengakuan Terhadap Hasil Didik (Akademik) IT Adalah:

  • Dapat lebih terarah dalam menekuni bidang IT.
  • Dapat diprioritaskan hasil didik IT untuk pengetahuan dan ketrampilan dalam IT.
  • Lebih terbukanya tentang pengetahuan dalam program-program yang ada pada program IT, Sehingga dapat mengetahui secara jelas tentang IT.
  • Agar pemerintah dapat mengetahui bidang-bidang dalam IT.
  • Bila tercapai mengenai hasil didik, Para ahli di bidang IT yang berada di Indonesia dapat dikirim ke negara lain, Agar mereka dapat mengetahui para profesional IT Indonesia, Dan tentunya memberikan nama baik untuk Indonesia dengan hasil kerja mereka.