Sabtu, 22 September 2007

IMPIAN TENTANG KOMPUTER MASA DEPAN

Komputer masa depan yang diinginkan adalah serba bebas, maksudnya pun computer dapat dipakai oleh kalangan siapa saja, status perekonomian dari kalangan atas sekali pun sampai kalangan bawah dapat memakai computer, computer telah disediakan oleh pemerintah dipinggir jalan pun ada computer, Dari anak jalanan pun mereka bisa menikmati mengoperasikan computer dengan baik.
Dengan didukung sarana dan prasarana yang sangat memadai, dan dapat connect dengan internet jadi masyarakat tidak terlambat dalam menerima informasi-informasi yang terbaru dan dapat mengetahui kemajuan-kemajuan teknologi baik dalam maupun luar negri, dan computer masa depan dalam menangani kegiatan-kegiatan perekonomian sudah dapat memakai system computerisasi, Misalnya dalam hal membayar tol, dan membeli bensin, disini tidak perlu memakai system manual kita memakai system otomatis yang telah diatur oleh computer, Intinya computer masa depan dapat melakukan segala sesuatu dengan mudah dapat dilakukan oleh kalangan manusia dengan system komputerisasi.
Tetapi semua itu harus didukung dengan perekonomian negara yang sangat baik, agar dapat menganalisa kebutuhan-kebutuhan masyarakat tersebut.

Tidak ada komentar: